Minggu, 29 Juni 2008

Mobil Berbahan Bakar Air


Di saat kondisi minyak dunia yang semakin merangkak naik, ada orang jepang yang menciptakan mobil yang berbahan bakar air. Penemuan yang sangat mengagumkan dan sangat menarik, dikala minyak dunia yang semakin naik orang jepang lansung respond dan memutar otak mencari bahan bakar alternative mengganti BBM (Bahan Bakar Minyak) yaitu bahan bakar air untuk menggerakan mesin mobil, penemuan mobil berbahan bakar air akan menjadi perhatian masyarakat dunia termasuk Indonesia. Bisa-bisa mobil yang berbahan bakar air bisa bersaing dengan mobil yang berbahan bakar minyak, bisa jadi masyarakat dunia akan berpaling dari mobil berbahan BBM ke mobil berbahan bakar air karena biayanya sangat murah dari pada BBM, tetapi belum dipastikan apakah harga mobil berbahan bakar air harganya sangat mahal. Mobil ini masih tahap percobaan saya melihat berita di Metro Tv malam selasa (16/06). Kapan yah Indonesia seperti jepang bisa menemukan mobil berbahan air di tengah kodisi minyak dunia yang semakin naik, mobil itu kalau di impor ke Indonesia kayanya akan laku, seperti Banten, disinikan banyak air masyarakat Banten tidak usah repot membeli BBM nagntri ngisi giliran, di setiap rumah punya kolam air timggal ngisi, kalau mau berpergian tinggal di wadahin ke kompan kayanya simpel banget. Tapi bagi orang yang mampu beli tidak masalah, akan meringankan biaya buat beli BBM dan memanjakan orang-orang kaya, bagi orang tidak mampu tidak ngaruh meskipun ada penemuan mobil berbahan bakar air tetep saja susah. Akibat kenaikan BBM setiap bahan pokok naik yang membuat orang tidak mampu semakin susah untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Kapan rakyat Indonesia sejahtera??? Mungkin hanya ada dalam hayalan saja!!

Imonk

Baros, 16 Juni 08

0 komentar: